Oleh : Dr. Suhana, S.Pi, M.Si Dosen Tetap STIE Muhammadiyah Jakarta Download Versi PDF Jawa Barat merupakan salah satu potensi pasar ikan di dalam negeri yang sangat potensial karena didukung oleh jumlah penduduk yang sangat besar. Hasil sensus penduduk tahun 2020 menyatakan bahwa total penduduk Jawa Barat Tahun 2020 mencapai 48.274.162 orang [1] atau sekitar …
